
Telah lama sudah saya pengguna adf.ly dan hampir merasa putus asa karena pengujung yang sepi dan kurang menariknya blog saya. Namun tak apa-apa lah saya pelan-pelan menekuni blog dengan menambah postingan minimal 1 kali sebulan (katanya sih untuk meningkatkan pengunjung, agar tidak terasa basi). Saya mulai memposting hal-hal yang sedang HOT dibicarakan saat itu karena ingin meningkatkan pengunjung [...]